Selasa, 10 November 2009

Pertamina Semakin Merakyat

"Pertamina Semakin Merakyat",slogan yang tepat untuk kinerja pertamina ke depannya. Kerja Keras Adalah Energi Kita,Pertamina dan masyarakat,tentunya dalam menciptakan wadah kebersamaan. Program beasiswa,Olimpiade sains dan kontes-kontes pelombaan lainnya tentunya bisa menjadi alternatif eksistensi positif Pertamina dalam memacu pertumbuhan SDM yang berkualitas dan lebih mendekatkan peran Pertamina untuk bangsa ini.



Tentunya semua ini diharapkan bisa menjadi realitas di kehidupan masyarakat Indonesia tidak hanya untuk tahun ini tapi berkelanjutan untuk tahun berikutnya. Kerja Keras Adalah Energi kita, Pertamina da masyarakat, jangan hanya dijadikan simbol belaka. Peran aktif kedua elemen yakni Pertamina dan masyarakat sangat dibutuhkan. Komitmen dan tekad yang kuat bisa menjadi pilihan dalam proses memajukan bangsa ini. Kita bisa kalau kita bekerja sama tidak hanya mementingkan kepentingan pribadi/golongan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar